Breaking

Kamis, 27 Juli 2023

Zuhrizul Berikan Motivasi Peserta Jambore Geopark Sumbar

Baca Juga


BIJAKNEWS.COM -- 
Jambore geopark nasional yang di adakan tanggal 26-28 Juli 2023 memiliki arti penting bagi kebangkitan geopark ranah Minang sebab di hadiri langsung oleh pencetus geopark Indonesia Profesor Mega 

Pada giat Jambore yang juga di hadiri Kepala Badan Pengelola Geopark Rinjani, BP marangin Muhammad Zuhrizul yang juga salah satu Inisiator Geopark Ranah Minang di minta memberikan motifasi kepada seluruh peserta 

Dan juga sebagai ketua Dewan Penasehat DPD ASITA SUMBAR Zuhrizul memberikan pelatihan bagaimana cara merancang Program Geowisata yang bisa di jual ke segmen wisatawan minat khusus baik Nusantara dan Mancanegara 

Peserta sangat termotivasi dengan kehadiran Mak Etek Zul yg akrab di kenal sebagai penggiat wisata yang Tampa lelah memajukan pariwisata dan Penggerak ekonomi kreatif 

Wakil ketua Umum Kadin Sumbar bidang Pariwisata ini berharap dengan telah fixnya paket perjalanan GEO tour ini wisatawan semakin banyak datang ke Sumbar dan UMKM terus berkembang yang akan berdampak terhadap ekonomi warga Sumbar.

Rel

Tidak ada komentar:

Posting Komentar